16 January 2014

Gambaran Pengetahuan Remaja Tentang Narkoba Jenis Ganja Di Desa …

Konsep pengetahuan
a.   Pengertian pengetahuan
Pengetahuan adalah hasil penginderaan manusia, atau hasil tahu seseorang terhadap objek melalui indera yang dimilikinya (mata, hidung, telinga dan sebagainya). Dengan sendirinya, pada waktu penginderaan sampai menghasilkan pengetahuan tersebut sangat dipengaruhi oleh sintesis perhatian dan persepsi terhadap objek (Notoatmodjo, 2010).


b.   Tingkat pengetahuan
Menurut Notoadmodjo (2010), pengetahuan mencakup 6 tingkatan, yaitu:
1)  Tahu (know)
Tahu diartikan sebagai recall (memanggil) memori yang telah ada sebelumnya setelah mengamati sesuatu.
2)  Memahami (comprehension)
Memahami suatu objek bukan sekedar tahu terhadap objek tersebut, tidak sekedar dapat menyebutkan, tetapi orang tersebut harus dapat menginterprestasikan secara benar tentang objek yang diketahui tersebut.

0 komentar: